Hei kamu yang disana
Ya, kamu... kamu yang TIDAK pernah sekalipun kubayangkan
Tidak kulirik, bahkan tidak kudekati
Kamu.... Kamu yang tidak pernah hadir di dalam hariku dulu.
Tapi ternyata, dibalik semua itu. kamu sangat menarik hatiku.
Tahukah kamu?
Sejak malam itu. Pertemuan kita di dunia maya.
Jenaka yang kuucap. Sedikit menyindir tapi jujur. Ku ucap perasaanku.
Tapi hanya sekedar berucap. hanya berucap tanpa maksud apapun
Hai Kamu.
Putri yang lucu
Sesuai Arti namamu
Kau Berhasil, Berhasil menarik hatiku, Mungkin kini kau sudah menggenggamnya
Hatiku yang telah pecah dan tersusun kembali hingga kini ada celah untukmu hadir dihatiku
Hai Kamu.
Ya Kamu, Teman Sekelasku, satu kelompokku
Dimalam itu aku menuliskan isi hatiku yang telah berkembang pada kertas itu
Aku. Suka Padamu.
Hai Kamu.
Ya Kamu, Orang yang selalu kutanyai tugas dan hal-hal kecil
Kamu yang pasti telah tau karena tulisanku malam itu.
Ada Maksud lain dari pesan-pesanku
Hai Kamu.
Ya, Kamu, yang hadir saat Ia menyakiti hatiku untuk kesekian kalinya
Yang membuatku Berharap padamu sekarang
Yang membuatku ingin memilikimu
Hai Kamu.
Tahukah Kamu. dari Statusmu di facebook tadi
Hatiku Hancur. Untuk Pertama kalinya olehmu
Dan membuatku berharap. Ungkapan ketidaksanggupanmu hanyalah hal biasa
Dan Aku masih bisa mendapatkanmu
Hai Kamu. Apakah aku pantas untukmu?
Apakah aku hadir dihatimu
Seperti kamu hadir dihatiku sekarang?
Fanny Soraya?
Tolong, gw patah hati..
15 years ago